VIDEO PROLOG

Senin, 07 Desember 2009

Siola


Gedung ini dahulu bernama WHITE LAIDLAW. Dari atas gedung ini dahulu para pejuang Surabaya menahan serangan Sekutu yang datang dari Utara. Akibat pertempuran yang sengit antara pejuang Indonesia dengan pasukan Sekutu, maka pada tanggal 10 November 1945 gedung telah terbakar habis, dibumi hanguskan oleh pejuang-pejuang Surabaya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Pengikut